Mengacu pada sifat dasar manusia/orang yang malas/enggan mengklik link iklan adsense yang ada di blog Anda, maka diupayakan agar link iklan adsense yang ada di blog Anda mirip/menyatu dengan konten blog.
Salah satu cara yang bisa digunakan adalah dengan memasang iklan adsense pada posting blog.
Bagaimana caranya? Berikut tahapan memasang iklan adsense di posting blog Anda:
1. Anda harus sudah punya akun Adsense
2. Buat kode html iklan Adsense Anda. Jika yang Anda pilih iklan Adsense dalam bentuk teks, pakai background yang sama dengan background blog post.
3. Pasang kode html iklan adsense Anda dengan pilihan sebagai berikut
a. Untuk memasang iklan di sebelah kiri, pakai kode ini
Ini cocok untuk iklan dalam bentuk image/gambar square atau segi empat, pilih yang ukuran 250 x 250
b. Untuk memasang iklan disebelah kanan pakai kode ini
Ini cocok untuk iklan dalam bentuk gambar atau video, pilih ukuran 250 x250
c. Untuk memasang iklan ditengah (center) pakai kode ini
Cocok untuk iklan banner atau half banner
Untuk posisi atas dan bawahnya silakan tentukan sendiri. Jika ingin dibagian atas atau tengah atau bawah, silakan simpan kode diatas pada posisi yang Anda inginkan.
Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
2 komentar:
ok bos nice tips....
Terima kasih atas kunjungannya mas jajat
Post a Comment
Terima kasih atas komentar Anda