Anda tidak akan pernah sukses jika Anda tidak berani melangkah, tidak mau mengambil kesempatan dan selalu menunda untuk mencoba. Anda tidak akan pernah kaya tanpa resiko dan berusaha. Ini adalah fakta kehidupan

Thursday, May 10, 2012

7 Tips Promosi Produk Affiliasi Clickbank

1. Anda harus mengenal poduk affiliasi Clickbank yang anda pasarkan

Usahakan Anda menguasai tentang produk affiliasi Clickbank yang Anda pasarkan. Misalkan Anda menguasai kesehatan, maka promosikan produk kesehatan, sehingga dalam menjelaskan kepada calon pembeli lebih mengena.

Pemilihan produk adalah hal yang paling krusial dan menentukan apakah anda bisa menghasilkan uang dari produk yang anda pasarkan. Jangan sampai memilih produk yang anda tidak tahu fitur produk tersebut, manfaatnya untuk pembeli, keunggulan produk tersebut dibandng produk pesaing.

Salah satu akibat salah memilih produk adalah anda tidak akan bisa memilih kata-kata yang tepat dan persuasif di dalam review yang anda tulis. Setiap bidang terkadang memiliki istlah-istilah tersendiri yang dkenal baik oleh komunitasnya. Bila anda salah memilih kata-kata gara-gara anda tidak mengenal dengan baik produknya maka dapat dipastikan anda akan gagal meyakinkan pengunjung untuk membeli karena anda dianggap bukan orang yang kompeten memberkan rekomendasi produk.

2. Buatlah review produk affiliasi Clickbank dengan cara soft selling


Istilah lain soft selling adalah preselling yang intinya anda hanya menawarkan keuntungan sebuah produk dalam review anda , sedangkan masalah beli atau tidak tergantung pada sales page website aslinya.

Hard selling adalah istilah yang menggambarkan bahwa review produk sangat terlihat jelas untuk memerintahkan pembaca membeli produk melalui link anda. Lawan dari hard selling adalah soft selling yaitu menggunakan teknik persuasif secara halus mendorong pembaca review untuk memakai produk affiliasi rekomendasi anda.

3. Sembunyikan Link Affiliasi Clickbank Anda (Cloacking)

Cloaking adalah teknik menyembunyikan link asli affiliasi dengan link domain anda sendiri. Tujuannya untuk menyamarkan dan menyederhanakan link affiliasi. Untuk melakukan cloak anda bisa menggunakan tool ataupun plugin cloaking. Atau juga anda bisa mencari script cloaking.

4.  Berikan Bonus

Yang namanya produk affiliasi pastinya bukan hanya anda saja yang menawarkannya. Anda perlu memberikan insentif  alias bonus agar prospek mau membeli produk lewat link affiliasi anda.

5. Manfaatkan multimedia seperti video dalam sales letter

Saat ini banyak para affiliater yang memanfaatkan video maupun gambar sebagai salah satu media wajib untuk membuat review menjadi lebih provokatif.

Anda bisa memanfaatkan video-video review maupun tutorial di youtube sebagai pelengkap review produk anda. Tapi jangan asal pakai, liat dulu rate videonya apakah bagus (banyak yang like) atau malah ratingnya jelek. Tentunya gunakan video yang reputasinya bagus.

6. Jangan terlalu fokus pada fitur produk

Kalau anda menulis review produk affiliasi hanya berisi fitur-fitur dan isi dari produk yang anda tawarkan maka anda masih kurang tepat sasaran. Karena dari sales latter produk aslinya biasanya yang punya produk bakal ngasih tahu isi produknya.

Mestinya anda lebih fokus pada benefit, keuntungan, manfaat produk tersebut bagi para calon pembeli. Memberikan keteranan materi dan fitur dari produk affiliasi memang tidak salah tapi kalau anda tidakmenjelaskan manfaatnya maka kebanyakan calon pembeli akan tetap masih belum tahu manfaat produk itu.

7. Pilihlah design sales page / theme yang sesuai

Menggunakan theme yang unik, banner yang sesuai tema, theme premium akan menambah kredibilitas anda sebagai pemberi rekomendasi di mata pembaca. Bila anda menawarkan produk mahal tetapi tampilan theme blog anda sudah banyak yang makai, atau malah mungkin jelek sekali akan mengakibatkan calon pembaca menjadi ragu kalau anda memang orang yang kompeten terhadap produk tersebut.

Ini karena sudah jadi sifat dasar manusia untuk melihat luarnya dulu sebelum isinya. Istilahnya efek halo. Bila melihat orang berdasi dikira pekerja kantor padahal bisa saja pencopet.

8 komentar:

Rahasia Sukses Clickbank said...

Setuju...silahkan singgah di blog gue yah..tips2 clickbank..

Vakum Pembesar Penis said...

thanks gan untuk tipsnya

Anonymous said...

Hi there, all is going perfectly here and ofcourse every
one is sharing data, that's truly good, keep up writing.
Here is my webpage bacalaos

Anonymous said...

Hey there would you mind stating which blog platform you're using? I'm
looking to start my own blog in the near future
but I'm having a difficult time making a decision between BlogEngine/Wordpress/B2evolution and Drupal. The reason I ask is because your layout seems different then most blogs and I'm looking
for something unique. P.S Apologies
for being off-topic but I had to ask!
Also visit my homepage ... hainan airlines

Anonymous said...

Τhis рiece of writing provides clear idеa in favor of the new visitors of blogging, that truly how to do running a blοg.


my web-site ... quick loans

payoneercard said...

Hi there, all is going perfectly here and ofcourse every
one is sharing data, that's truly good, keep up writing.
http://payoneercard.blogspot.com/

penghasilan extra said...

Saya ingin mencobanya juga. Thanks

Jual Flashdisk said...

wah..saya juga ingin

Post a Comment

Terima kasih atas komentar Anda

Survey Singkat dibayar MAHAL

Solusi Pembayaran - Pengganti Credit Card 486x60

 
Duit Dari Handphone @2009 Gallery Template Ajah by ireng_ajah

Supported Free Money Info and Product and Service | Banner code by Code-Code-an

Best view with Mozilla Firefox